Kapolsek sosialisasikan prokes di Desa Saka Tamiang

Kapolsek Kapuas Barat sosialisasikan prokes kepada warga Desa Saka Tamiang.(ist)

Kuala Kapuas, kalselpos.com– Polsek Kapuas Barat Polres Kapuas Polda Kalteng membagikan ribuan masker kepada warga Desa Saka Tamiang.

Kapolsek Kapuas Barat, Ipda Eko Sutrisno SH MM, bersama anggotanya, didampingi Kades Saka Tamiang, Eli Satria selain membagikan masker juga mensosialisasikan penerapan protokol kesehatan (prokes)

Bacaan Lainnya

“Masyarakat harus membiasakan pakai masker sebagai upaya pencegahan tertularnya Covid-19 dan sering cuci tangan dengan sabun, menjaga jarak dan menghindari kerumunan,” pesan Eko.

Untuk memutus mata rantai Covid-19 warga, Wajib memakai masker, Wajib menjaga jarak dan menghindari kerumunan dan Wajib mencuci tangan dengan sabun.

#satgascovid19
#ingatpesanibu #ingatpesanibupakaimasker
#ingatpesanibujagajarak
#ingatpesanibucucitangan
#pakaimasker #jagajarak
#jagajarakhindarikerumunan #cucitangan
#cucitangandengansabun

kalselpos.com: Berita Terkini, Kabar Terbaru Hari ini Banjarmasin Kalimantan Selatan dan Nasional

Download aplikasi kalselpos.com versi android  kami di Play Store : Aplikasi Kalselpos.com

Penulis: Iwan Cavalera
Editor: Bambang CE

Pos terkait