BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Kartu Kepesertaan Anak Magang

Sementara itu Kepala SMKS Kodeco, Yuni Winarti, SE, MM menyambut baik program jaminan sosial yang dilaksanakan BPJS Ketenagakerjaan Batulicin, mengingat hal itu sangat penting sebagai jaminan keselamatan siswa-siswi dalam melaksanakan PKL.

“Kami berharap melalui program ini segala kekhawatiran mengenai kecelakaan dan keselamatan selama magang akan teratasi, dan ini akan terus berlanjut dan diharapkan program ini dapat diikuti oleh sekolah lainnya,” tandasnya.

Bacaan Lainnya

Baca Juga ==> Kejari Tanah Bumbu Terima 70 SKK dari BPJS Ketenagakerjaan Batulicin

Penulis:syariadi
Editor:Wandi
Penanggung jawab:SA Lingga

Pembaca setia kalselpos.com download aplikasi versi android kami di Play Store ==>
Aplikasi Kalselpos.com

[smartslider3 slider=6]

Pos terkait