Raperda Adat Dayak Masih Digodok

PARINGIN,kalselpos.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah(DPRD) Kabupaten Balangan menggelar hearing terkait raperda kelembagaan Adat Dayak.

Hearing dilaksanakan belum lama ini di Aula Sekretariat DPRD,dipimpin langsung Ketua DPRD Balangan H.Abdul Hadi, dan beberapa ketua komisi dan anggota dewan.

Bacaan Lainnya

Diantaranya. H.Sudarto. Rusdiansyah dan Sepriansyah serta ketua Walhi Kisworo Dwi Cahyo para ketua adat dan tokoh adat Dayak Kabupaten Balangan.

Baca Juga ==> Wabub Sampaikan Raperda RPJMD Tahun 2018-2023

Adapun meteri yang dibahas revisi draf raperda kelembagaan Adat Dayak yang beberapa waktu yang lalu sudah dibahas secara intetnal antara DPRD dengan kepala adat dan tokoh Adat Dayak Kabupaten Balangan.

Dalam kesempatan ini ketua DPRD Balangan H.Abdul Hadi mengungkapkan kegiatan hearing ini merupakan bagian penyempurnaan raperda adat yang tengah dibahas DPRD Kabupaten Balangan untuk segera disahkan menjadi perda.

Pos terkait