Makanan Khas Batang diTampilkan Dalam Upacara Pembukaan TMMD

BATANG, Kalselpos.com – Berbagai acara dan penampilan di gelar dalam meramaikan upacara pembukaan TMMD Reg-Ke-103 Kodim 0736/batang,diantaranya Bhakti Sosial, pajak kendaraan bermotor,pelayanan perpanjangan surat ijin mengemudi,pelayanan pengobatan gratis, pelayanan pengecekan darah gratis serta yang tak mau ketinggalan adalah dari PKK se-Kecamatan subah yang menampilkan makanan khas asli kota batang,Senin(15/10/18).

Baca Juga ==> Ini Ungkapan Anak SDN 1 Durenombo saat Naik Truk TNI

Bacaan Lainnya

Dalam Stand yang di gelar, nampak beberapa makanan khas asli kota batang yaitu Rambak Ikan dan Pelampung Ikan dimana kedua jajanan tersebut sudah terkenal sebagai Jajanan Khas Kota Batang. Selain itu juga masih banyak jajanan kering lainnya seperti, kripik singkong,kripik tahu,kripik pisang,kripik ceker,kripik belut,kripik talas,rambak sapi dan masih banyak yang lainya.

Pos terkait